Seekor semut berjalan dengan kelajuan tetap 1m/s berapa jarak yg ia tempuh saat berjalan setelah 1 menit?

Seekor semut berjalan dengan kelajuan tetap 1m/s berapa jarak yg ia tempuh saat berjalan setelah 1 menit?

Penyelesaian:

kelajuan= 1 m/s

waktu = 1 menit= 60 detik

jarak= kelajuan×waktu

=1×60

=60 meter

Jawaban: Jarak yang di tempuh semut ketika berjalan dengan kecepatan 1m/s, dengan waktu 1 menit adalah 60 meter